BISNIS UNTUK ANAK KULIAHAN!

Bisnis Untuk Anak Kuliahan!

09 January 2020

Hallo Teman! Buat kamu yang masih kuliahan, tentunya ingin mendapat penghasilan lebih kan? Bukan hanya untuk tambahan uang jajan, tapi juga bisa bantu orang tua dalam meringankan biaya kuliah. Nah berikut Teman Print berikan ide bisnis yang bisa kamu coba untuk anak kuliahan!

  • * ) Menjadi Youtuber

Menjadi seorang Youtuber tidaklah terlalu sulit. Sajikan konten yang sesuai dengan passion kamu, dan konsisten dalam membuat video untuk di upload. Konten bisa mengenai traveling, review produk / buku / music video, video tentang make up atau skin care buat kamu yang suka dengan kecantikan!

  • * ) Membuka Les Privat

Mengadakan les privat merupakan pilihan bisnis yang menjanjikan bagi para mahasiswa. Les privat seperti Matematika, IPA atau Bahasa Asing, sesuai dengan kemampuanmu. Jika kamu mahasiswa jurusan Sastra Inggris, kamu bisa membuka Les Privat Bahasa Inggris untuk tetangga atau lainnya, sudah pasti kamu mengantongi uang setiap bulannya!

  • * ) Menjadi Dropshipper

Salah satu keuntungan Dropshipper ialah tidak perlu stok barang dan tidak repot-repot mengurusi produksi dan pengirimannya! Karena dengan dropshipper, kamu bisa buka toko online tanpa harus mengesampingkan kuliah kamu. Cukup buka toko online di marketplace atau social media kamu, dan setiap orderan yang masuk akan diurus oleh suppliernya. Kamu ingin mencoba jadi Dropshipper? Yuk mulai bisnis kamu dari sekarang di Teman Print!

  • * ) Desain Grafis

Untuk kamu yang mengambil jurusan Desain Komunikasi Visual atau Desain Grafis dan jurusan yang berhubungan dengan desain lainnya, kamu bisa lho menjadi Freelance Desain Grafis! Dengan membuka commision art atau membuka jasa desain di sosial media kamu. Karena industri kreatif banyak dibutuhkan jaman sekarang!

  • * ) Freelancer Fotografer atau Videografer

Bisnis ini menjanjikan banget nih buat kamu yang memiliki passion di bidang Foto dan Video. Jobdesknya juga bisa disesuaikan dengan jadwal kuliah kamu dan tentunya tidak mengganggu aktivitas kuliah juga.

  • * ) Bisnis Kuliner

Bisnis kuliner juga sangat menjanjikan untuk kamu yang anak kuliahan! Kamu bisa membuka PO untuk masakan yang kamu jual, dan menjualnya ke warga kampusmu atau menaruh dagangan tersebut di kantin kampus. Di dunia kuliner pun banyak inspirasi masakan yang bisa kamu coba atau modifikasi. Pastinya menambah bakat kamu dalam memasak, bukan?

 

Itu tadi bisnis yang menjanjikan untuk anak kuliahan. Dari ide-ide diatas, apa kamu juga tertarik untuk membuka bisnis baru? Semangat terus ya untuk yang sedang berjuang menggapai gelar sarjana! Mau buka bisnis online tapi gaada modalnya? Kamu bisa bergabung menjadi Dropshipper di Teman Print! Yuk hubungi CS di nomor 08111699336.


Give Reaction

Blog Lainnya

Dalam industri fashion dan custom apparel yang terus berkembang, sablon DTG (Direct to Garment) menjadi salah satu solu...
Dalam era digital saat ini, layanan sablon kaos tidak lagi membutuhkan proses yang panjang dan rumit. Dengan teknologi ...
Di setiap sekolah, kaos kelas menjadi simbol kekompakan, semangat kebersamaan, dan kenangan yang tak terlupakan. Namun,...
Desain kaos terus berkembang mengikuti tren dan teknologi sablon terbaru. Salah satu teknik yang sedang naik daun adala...
Dalam industri fashion, terutama untuk produk kaos custom, teknik sablon menjadi salah satu faktor penentu kualitas akh...
Momen perpisahan sekolah adalah salah satu kenangan paling berharga dalam hidup. Setelah bertahun-tahun bersama di ruan...
Dalam dunia bisnis dan pemasaran saat ini, merchandise bukan hanya sekadar barang promosi, tetapi telah menjadi alat br...
Sebagai orang tua, Anda mungkin pernah mengalami momen saat si kecil pulang dari sekolah dan mengatakan bahwa pensilnya...
Gantungan kunci bukan hanya sekadar aksesoris kecil yang menempel di tas atau kunci kendaraan. Saat ini, gantungan kunc...
Gantungan kunci atau sering disebut juga ganci, kini bukan hanya berfungsi sebagai pemanis pada kunci motor, rumah, ata...
Lanyard atau tali gantungan leher sering kali dianggap hanya sebagai alat untuk menyimpan ID card di tempat kerja, seko...
Dalam lingkungan kerja profesional, dokumen-dokumen penting seperti laporan tahunan, proposal bisnis, hingga arsip divi...
Dalam dunia pendidikan yang semakin dinamis, kebutuhan akan perlengkapan sekolah yang fungsional sekaligus menarik menj...
Dalam sebuah komunitas, rasa kebersamaan dan identitas bersama menjadi elemen penting yang menyatukan anggotanya. Salah...
Binder seringkali dianggap hanya sebagai alat bantu menyimpan atau mengatur kertas. Namun di balik bentuknya yang seder...
Dapatkan penawaran exclusive + voucher 25rb!